Cara melakukan CPR a.k.a pernapasan buatan


Denger-denger di negara maju pelajaran tentang melakukan pernapasan buatan wajib diajarkan. Nih cara melakukan CPR Semoga bermanfaat :)


CPR dalam 3 langkah sederhana


1. HUBUNGI


1


Periksa respons korban. Jika tidak ada respons, hubungi pihak berwajib (Btw nomor darurat nasional di indonesia apa yach, klo di US khan 911). Jadi sebisa mungkin untuk tahu nomor polisi atau rumah sakit terdekat. Pihak rumah sakit mungkin dapat memberikan instruksi melakukan CPR


2. TIUP


blowani


Miringkan kepala dan dengarkan pernapasan korban. Jika pernapasan tidak normal, jepit hidung dan tutupi mulut korban dengan mulut Anda dan tiup hingga dada korban terlihat naik. Berikan 2 napas. Tiap nafas lamanya 1 detik


3. POMPA


3


Jika korban masih tidak bernapas dengan normal, batuk-batuk atau bergerak, mulailah penekanan pada dada korban. Tekan dada 3,75 hingga 5 cm tepat diantara putting korban 30 kali tekanan. Pompa dengan kecepatan 100/menit, lebih cepat daripada sekali tekanan per detik


pumpani


Lanjutkan dengan 2 napas dan 30 kali pompa hingga bantuan datang.


PS: Perbandingannya sama baik CPR nya dilakukan satu atau dua orang. Jika dilakukan dua orang , salah satu memompa dada korban sementara yang lain memberikan pernapasan mulut ke mulut.


Klo yang pengen versi video, liat dibawah ini.


Download here


Sumber:


http://depts.washington.edu/learncpr/quickcpr.html

0 Responses

Posting Komentar

Adsense Indonesia

Blog Archive

Bagaimanakah pendapat Anda tentang Blog saya?

Terima kasih kepada teman teman dan rekan rekan